Final Kejurprov Road Race 2024

KARANGANYAR- Pj. Bupati Karanganyar Timotius Suryadi hadir bersama Bupati Terpilih Rober Christanto dan beberapa Kepala OPD dalam acara Final Kejurprov Road Race 2024 yang digelar di Alun – Alun, Minggu (12/01) siang.

Acara yang
diselerenggarkan selama dua hari (11-12 Januari) tersebut merupakan babak final kejuaraan road race tingkat Provinsi Jawa Tengah yang diikuti puluhan pembalap dari berbagai daerah di Indonesia.