Dari sidak tersebut diketahui, beberapa bumbu cepat saji sudah kadaluarsa dan makanan mengandung zat berbahaya seperti formalin dan rodamin B ditemukan.
Sekretaris Dinas Kesehatan Kabupaten Karanganyar, Fatkul Munir sedang melakukan pengecekan terhadap barang-barang yang sudah kadaluwarsa.