Sekda Karanganyar Samsi memberikan ucapan selamat bertanding kepada peserta lomba lari gunung di Bukit Sekipan Tawangmangu
Sebanyak tujuh negara mengikuti Goat Run Trail Running 2018 seri 3 di Tawangmangu, Kabupaten Karanganyar.
“Kami sangat senang dengan event dengan adanya lari gunung lawu yang menempuh 25 KM dan 40 KM. Silahkan dinikmati pemandangan yang indah di sekitar Gunung Lawu,” papar Kepala Dinas Pariwisata, Pemuda dan Olahraga, Titis Sri Jawoto