Kepala Dinas Kesbangpolinmas, Agus Cipto Waluyo.SH dalam hal ini hadir mewakili Pjs Bupati Karanganyar saat menghadiri perayaan Paskah bersama TNI,Polri dan Masyarakat Karanganyar di Gedung Wanita.
Pementasan hiburan dari sekolah – sekolah baik Kristen maupun Katolik menjadi pembuka acara.